Es Krim Tak Bikin Gemuk

Sepertinya tidak mudah untuk mencari orang yang tak suka dengan es krim. Hindangan lezat nan beku ini begitu mengundang selera dengan tampilan dan rasanya yang menggoda. Namun es krim seringkali dituding sebagai penyebab kegemukan. Apakah benar?

Apa Saja Bahan Makanan yang Berfungsi sebagai Antioksidan Istimewa ? (Bagian 3)

Sesuatu yang istimewa selalu menarik. Hehehe. Sama halnya dengan makanan. Berikut ini adalah bahan makanan yang tergolong antioksidan istimewa. ...

Apa Saja Bahan Makanan yang Berfungsi sebagai Antioksidan Sangat Baik ? (Bagian 2)

Hai kawan, lets go to the next level. Hehehe. Antioksidan memiliki banyak sekali manfaat bagi tubuh. Meningkatkan kerja organ, membersihkan kotoran dalam tubuh, meningkatkan kualitas tidur dan aktifitas lainnya adalah sebagian kecil dari manfaatnya. Apa saja sih yang termasuk antioksidan ? ...

Apa Saja Bahan Makanan yang Berfungsi sebagai Antioksidan Baik ? (Bagian 1)

Hai kawan, kehidupan modern telah membuka peluang besar bagi tubuh untuk terserang racun berbahaya. Sedikit sekali dari aktifitas kita yang terbebas dari racun ataupun zat kimia yang dapat membahayakan. Bisa dibilang mau takmau kita telah bersahabat karib dengan racun. Hehehe.   Lalu, apa solusinya ?...

Tanda Awal Kehausan (Bagian 2)

Berikut adalah lanjutan dari artikel sebelumnya tentang tanda awal kehausan. Apalagi tanda-tanda lainnya ?...

Tanda Awal Kehausan (Bagian 1)

Haus adalah bahasa tubuh untuk menunjukkan bahwa seseorang sedang sangat membutuhkan asupan air putih. Hal ini bagaikan sirine bagi pemadam kebakaran. Tiut tiut tiut tiut tiut, begitulah kira-kira bunyinya.Hehehe. Artinya, membutuhkan reaksi cepat. Sayangnya seringkali kita luput menyadarinya. Nah berikut ini tanda-tanda awal kehausan. ...

13 Alasan Mengapa Tubuh Anda Butuh Air

Air adalah elemen penting pembentuk kehidupan. Manusia pun tak luput dari pemanfaatan air. Apa saja mafaat besar air bagi tubuh manusia ?...